Tmmd Dan Bakti Tni Archives
-
Tiga Desa di Kecamatan Gumelar jadi Lokasi TMMD. Mana Saja yah?
Tim asistensi Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) Kabupaten Banyumas melakukan survei lokasi di 3 desa dalam wilayah Kecamatan Gumelar, Rabu 15/01. Menurut Camat Gumelar, Diah Rapitasari, tim asistensi yang terdiri dari unsur Kodim 0701 Banyumas, Bappedalitbang, DPU, Dinsospermasdes, Bagian Pem ...